PHP - PHP Dasar Part 1

Dear Sahabat Wartekno,

Kembali lagi dengan saya, kali ini saya akan membahas tentang hal paling dasar dalam Pemrograman PHP. Dimana PHP adalah salah satu bahasa pemrograman yang menurut saya banyak digunakan di Dunia IT Indonesia. Itu yang saya tau siih... Gimana menurut anda ? Comment yaaa...

Sebelum kita mempelajari PHP lebih jauh, tentunya kita harus tau dulu doong definisi PHP. Nanti salah alamat lagi haha. Apa sih PHP ? Pemberi harapan palsu kah? Ohh nooo.... Menurut id.wikibooks.org, PHP adalah singkatan dari "PHP: Hypertext Prepocessor", yaitu bahasa pemrograman yang digunakan secara luas untuk penanganan pembuatan dan pengembangan sebuah situs web dan bisa digunakan bersamaan dengan HTML. PHP diciptakan oleh Rasmus Lerdorf pertama kali tahun 1994.

Untuk mendukung pemrograman PHP, tentunya kita harus menguasai terlebih dahulu yang namanya HTML, CSS, dan MySQL (untuk Database). Untuk mempelajari HTML tingkat dasar, silahkan klik Pengenalan HTML Part1

Semoga Bermanfaat. Wassalaamu'alaikum